Lowongan Kerja Badan Pusat Statistik Terbaru 2021

Badan Pusat Statistik disingkat BPS adalah Lembaga Pemerintah Non Kementerian yang bertanggung jawab langsung kepada Presiden. Tugas, fungsi dan kewenangan BPS telah ditetapkan berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 86 Tahun 2007 tentang Badan Pusat Statistik dan Peraturan Kepala Badan Pusat Statistik Nomor 7 Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Badan Pusat Statistik. Menurut Undang-Undang Nomor 16 Tahun 1997 Tentang Statistik, sensus adalah cara pengumpulan data yang dilakukan melalui pencacahan semua unit populasi di seluruh wilayah Republik Indonesia. Dalam rangka mewujudkan sistem pelayanan terpadu, BPS membangun Pelayanan Statistik Terpadu yang dilaksanakan oleh Pejabat dan Pegawai pada Direktorat Diseminasi Statistik.


BPS merupakan lembaga publik yang memiliki tugas dan tanggung jawab menyediakan data da informasi di bidang statistik. Dalam menghasilkan dan menyediakan data statistik, Badan Pusat Statistik senantiasa berusaha untuk memperhatikan kepuasan seta kualiyas pelayanan kepada pengguna data yang mencari data statistik. BPS selalu berupaya untuk memberikan pelayanan publik yang lebih baik. Oleh karena itu, dipandang perlu untuk mengidentifikasi kebutuhan dan tingkat kepuasan pengguna data melalui Survei Kebutuhan Data.


Saat ini BPS membuka lowongan kerja terbaru dalam rangka mencari calon pegawai yang siap untuk bergabung sebagai Pegawai Pemerintah. Blog lowonganterpadu.com didirikan dengan maksud untuk memberikan kemudahan kepada para pencari kerja diseluruh Indonesia, update setiap hari. 


Rekrutmen Lowongan Kerja Pendaftaran Calon Pegawai Non PNS Badan Pusat Statistik Tahun 2021


Pegawai Pemerintah Non Pegawai Negeri (PPNPN) Badan Pusat Statistik

Persyaratan:

  • Pendidikan minimal D3/S1 jurusan Statistik
  • IPK minimal 2,75
  • Usia maksimal 35 tahun
  • Mampu berkomunikasi dengan baik
  • Mampu bekerja secara tim
  • Mampu mengoperasikan komputer MS Office
  • Diutamakan memilki kemampuan Desain Grafis


Persyartan Lamar:

  • Pas foto terbaru
  • Scan KTP 
  • Scan Ijazah
  • Scan Transkrip nilai

Jika anda tertarik dan memenuhi kualifikasi, segera daftarkan diri melalui "Apply" dibawah ini.

Badan Pusat Statistik Aceh Selatan
Daftar online Apply here 

  • Sember informasi: https://acehselatankab.bps.go.id/news.html
  • Pelamar yang lolos seleksi administrasi akan diberitahu melalui email resmi perusahaan
  • Hanya pelamar terbaik yang akan diproses untuk mengikuti seleksi 
  • Seluruh tahapan seleksi ini tidak dipungut biaya.


Dapatkan info lowongan kerja melalui WhatsApp atau Telegram Resmi.